suzuki

Bicara Kemungkinan Suzuki Jual Jimny 5 Pintu di Indonesia


Berikut adalah artikel atau berita yang terjadi di suzuki dengan judul Bicara Kemungkinan Suzuki Jual Jimny 5 Pintu di Indonesia yang telah tayang di jinmy.me terimakasih telah menyimak. Bila ada masukan atau komplain mengenai artikel berikut silahkan hubungi email kami di [email protected], Terimakasih.

JAKARTA, KOMPAS.com – Pada awal tahun 2023 lalu, Suzuki resmi meluncurkan Jimny 5-Door atau Jimny lima pintu di Auto Expo 2023, Delhi, India.

Kehadiran sport utility vehicle (SUV) ikonik dari Suzuki itu langsung disambut baik oleh pencinta offroad, tak hanya di global tetapi juga di Indonesia.

Di Tanah Air, Suzuki Jimny tiga pintu yang diluncurkan pada 2019 hingga saat ini pun masih diminati oleh pecintanya. Bahkan konsumen yang berniat untuk membeli Jimny masih harus inden beberapa tahun.

Baca juga: Gara-gara Karpet, Garansi Innova Zenix Hybrid Bisa Hangus

Lantas, apakah ada kemungkinan Suzuki meluncurkan Jimny lima pintu di Indonesia? Mengingat antusiasme masyarakat yang begitu besar terhadap kehadiran Suzuki Jimny versi long wheelbase itu.

Menjawab hal ini, Donny Saputra, 4W Marketing Director PT Suzuki Indomobil Sales (SIS) enggan memberi komentar terkait kehadiran Jimny lima pintu di Indonesia.

“Saya belum bisa komentar lebih lanjut. Tunggu saja informasi selanjutnya dari kami,” ucap Donny, saat ditemui di Jakarta Convention Center, Jumat (10/3/2023).

Bicara soal Jimny lima pintu, secara tampilan mobil ini memiliki model yang mirip dengan versi sebelumnya.

Mulai dari fascia depan, kap mesin, desain lampu, kaca depan, bumper depan dan belakang, serta over fender yang terlihat nyaris serupa dengan model tiga pintu. Hanya saja, mobil ini memiliki dimensi yang lebih panjang 340mm dari Jimny tiga pintu.

Baca juga: Jangan Tutup Ventilasi Jok Innova Zenix Hybrid, Baterai Bisa Overheat

Jimny lima pintu dibekali dengan mesin 1.5 liter naturally aspirated yang mampu menghasilkan tenaga 130 Hp dan torsi 134 Nm. Mesin tersebut dikawinkan dengan transmisi manual lima percepatan atau otomatis enam percepatan.

Mobil ini juga dibekali penggerak All Wheel Drive (AWD) AllGrip Pro Suzuki yang memungkinkan Jimny lima pintu melibas medan offroad yang ekstrem sekalipun.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram “Kompas.com News Update”, caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Artikel atau berita di atas tidak berkaitan dengan situasi apapun, diharapkan bijak dalam mempercayai atau memilih bacaan yang tepat. Terimakasih.

Related Posts

Wajah Baru Karimun Wagon R Kini Irit Banget

Berikut adalah artikel atau berita yang terjadi di suzuki dengan judul Wajah Baru Karimun Wagon R Kini Irit Banget yang telah tayang di jinmy.me terimakasih telah menyimak. Bila…

Wuih Dalam 11 Hari 1159 Mobil Suzuki Terpesan

Berikut adalah artikel atau berita yang terjadi di suzuki dengan judul Wuih Dalam 11 Hari 1159 Mobil Suzuki Terpesan yang telah tayang di jinmy.me terimakasih telah menyimak. Bila…

Wagon R 50th Anniversary Edition

Berikut adalah artikel atau berita yang terjadi di suzuki dengan judul Wagon R 50th Anniversary Edition yang telah tayang di jinmy.me terimakasih telah menyimak. Bila ada masukan atau…

Używane Suzuki Grand Vitara 43 900 PLN 143 900 km 2009

Berikut adalah artikel atau berita yang terjadi di suzuki dengan judul Używane Suzuki Grand Vitara 43 900 PLN 143 900 km 2009 yang telah tayang di jinmy.me terimakasih…

Your Ticket to Sports Concerts More

Berikut adalah artikel atau berita yang terjadi di suzuki dengan judul Your Ticket to Sports Concerts More yang telah tayang di jinmy.me terimakasih telah menyimak. Bila ada masukan…

Yuks Intip harga Terbaru Karimun Wagon Setelah Carbon Tax Berlaku

Berikut adalah artikel atau berita yang terjadi di suzuki dengan judul Yuks Intip harga Terbaru Karimun Wagon Setelah Carbon Tax Berlaku yang telah tayang di jinmy.me terimakasih telah…